PT Amman Mineral Internasional Tbk.(AMMN) adalah perusahaan holding yang melakukan kegiatan eksplorasi, pembangunan, penambangan, pemrosesan, serta di masa mendatang, pengolahan, dan pemurnian di Indonesia melalui perusahaan anak dan entitas asosiasi operasi Perseroan. AMMN juga merupakan produsen emas terbesar kedua di Indonesia.
Author: Asosiasi Emiten IndonesiaS